Pengaruh Kompensasi dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan pada PT Alea Kreasi Mandiri Jakarta Selatan
https://doi.org/10.70451/cakrawala.v1i2.482
Keywords:
Kompensasi, Motivasi, Kinerja KaryawanAbstract
ujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh positif dan signifikan variabel kompensasi terhadap kinerja karyawan, untuk mengetahui pengaruh positif dan signifikan variabel motivasi terhadap kinerja karyawan dan untuk mengetahui pengaruh positif dan signifikan variabel kompensasi dan motivasi secara simultan terhadap kinerja karyawan pada PT. Alea Kreasi Mandiri Jakarta Selatan. Sampel yang digunakan adalah sampel jenuh yang berjumlah 60 karyawan. Teknik pengumpulan data melalui data primer dan sekunder. Teknik analisis data menggunakan statistik asosiatif, uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi, analisis regresi linier sederhana, analisis regresi linier berganda, analisis koefisien korelasi, analisis koefisien determinasi, uji t dan uji f. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Secara parsial terdapat pengaruh positif dan siginifikan antara kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Alea Kreasi Maniri Jakarta Selatan, hal tersebut dapat dibuktikan dari persamaan regresi linier sederhana Y = 2,930 + 0,353X1 dan nilai ????ℎ???????????????????? 2,971 > ???????????????????????? 2,0024 dengan signifikan 0,004 < 0,05. (2) Secara parsial terdapat pengaruh positif dan signifikan antara motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Alea Kreasi Mandiri Jakarta Selatan, hal tersebut dapat dibuktikan dari persamaan regresi linier sederhana Y = 3,231+0,847X2 dan nilai ????ℎ???????????????????? 7,407 > ???????????????????????? 2,0024 dengan signifikan 0,000 < 0,05. (3) Secara simultan terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara kompensasi dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Alea Kreasi Mandiri Jakarta Selatan, hal tersebut dapat dibuktikan dari persamaan regresi linier berganda Y = 1,957 + 0,085X1 + 0,828X2. Nilai korelasi sebesar 0,702, nilai koefisien determinasi sebesar 49,2%, serta nilai ????ℎ???????????????????? 27,646 > ???????????????????????? 3,16 dengan tingkat signifikan 0,000 < 0,05.
Downloads
References
Agustini, N. K. I., & Dewi, A. S. K. (2019). Pengaruh Kompensasi, Disiplin Kerja dan Motivasi Terhadap Produktivitas Karyawan. E-Jurnal Manajemen, 8(1), 231-258
Aprianti, V., & Solihin, D. (2023). Pengaruh Kompensasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Gelatik Supra Tangerang Selatan. Jurnal PERKUSI: Pemasaran, Keuangan dan Sumber Daya Manusia, 3(1), 91-102.
Astria, K. (2018). Pengaruh disiplin kerja dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Pamulang. Jurnal Mandiri: Ilmu Pengetahuan, Seni, Dan Teknologi, 2(1), 1-22.
Azima, K. 2021. Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Perindustrian dan Perdagang an Provinsi Jambi. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 6(2), 433.
Burhanudin Gesi, R. L. (2019). Manajemen Dan Eksekutif. Manajemen Dan Eksekutif, 53.
Fauzi, U. 2014. Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT.Trakindo Utama Samarinda. eJournal Ilmu Administrasi Bisnis, 2(3), 172-185.
Firmansyah, B. w. (2018). Pengantar Manajemen. Yogyakarta: DEEPUBLISH.
Gaol, J. L. (2014). A to Z Human Capital : Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Grasindo.
Garaika. (2020). Pengaruh Kompensasi, Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Terhadap Kinerja . Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis , 28-41.
Ghozali, I. (2017). Model Persamaan Struktural Konsep Dan Aplikasi Dengan Program AMOS 24. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hasibuan, M. S. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Indriyani, W., & Solihin, D. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Semangat Kerja Karyawan Pada Prima Freshmart Cabang Tangerang Kota. Jurnal Ilmiah Swara Manajemen, 2(4), 531-541.
Irjayanti, A. M. (2014). Manajemen. Bandung: Mardika Group
Kurniawan, A. (2021). Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Hotel Inna Dharma Deli. Jurnal Ilmiah Pendidikan, 1-9.
Laksono, B. R., & Wilasittha, A. A. (2021). Pengaruh Lingkungan Kerja, Komunikasi, dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. Samaco. BAJ: Behavioral Accounting Journal, 4(1), 249-258.
Mangkunegara, A. A. (2012). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Rafika Aditama.
Mundakir, M., dan Zainuri, M. 2018. Pengaruh kompensasi dan motivasi terhadap kinerja pegawai negeri sipil dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Business Management Analysis Journal (BMAJ), 1(1), 26-36.
Pranata, D. (2020). Pengaruh Motivasi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Intervening Di PT. Pakindo Jaya Perkasa. Program Studi Manajemen , Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mahardik, 1-13.
Sihaloho, R. D., & Siregar, H. (2020). Pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan Pada PT. Super setia sagita medan. Jurnal Ilmiah Socio Secretum, 9(2), 273-281.
Sinambela, L. p. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. In L. p. Sinambela, Membangun Tim Kerja yang Solid untuk Meningkatkan Kinerja (p. 332). jakarta: Bumi Aksara.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: CV
Sutrisno. E. 2018. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Cetakan
Suwanto, S. (2019). Pengaruh disiplin kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada Rumah Sakit Umum Tangerang Selatan. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(1), 16-23.
Syarifuddin., M. Idris. dan S. Sjarlis. 2021. Pengaruh Kompensasi, Pendidikan dan Pelatihan, Motivasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai Kantor Camat Mallusetasi Kabupaten Barru. Jurnal Magister Manajemen Nobel Indonesia 2(1): 124-136. STIE Nobel Indonesia Makasar.
Talashina, H. E., & Ngatno. (2019). Pengaruh Kompensasi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi: Perawat Rs Telogorejo SemaranG). Administrasi Bisnis, Universitas Diponegoro, 1-13
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International. that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.










