Pengaruh Total Asset Turn Over (TATO) Dan Net Profit Margin (NPM) terhadap Earning Per Share (EPS) pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food And Beverage (F&B) yang Terdaftar di BEI Periode 2015-2023

https://doi.org/10.70451/cakrawala.v1i2.100

Authors

  • Intan Fatimah Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang
  • Krisnaldy Krisnaldy Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pamulang

Keywords:

Total Asset Turn Over (TATO), Net Profit Margin (NPM), dan Earning Per Share (EPS)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Total Asset Turn Over, Net Profit Margin terhadap Earning Per Share pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food And Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan untuk penelitian ini yaitu metode pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan pada penelitian ini yaitu 5 sampel dengan menggunakan data laporan keuangan selama 9 Tahun periode dari 2015-2023 pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi data panel, uji pemilihan regresi data panel, uji asumsi klasik, analis regresi data panel berganda, uji t, uji f, dan koefisien determinasi dengan aplikasi EVIEWS 12. Hasil penelitian uji T diperoleh Thitung < Ttabel dengan nilai probabilitas (0.8522>0.05) dari variabel TATO tidak terdapat pengaruh secara signifikan terhadap EPS, dari variabel NPM Thitung > Ttabel dengan nilai probabilitas (0.0000<0.05) dari variabel NPM terdapat pengaruh secara signifikan terhadap EPS. Untuk uji F diperoleh nilai Fhitung > Ftabel (12.21244>4.08) dengan nilai probabilitas (0.000066<0.05), maka TATO dan NPM secara simultan bersama-sama terdapat pengaruh secara signifikan terhadap EPS pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agus, S., & Irfani. (2020). Manajemen Keuangan Dan Bisnis (Bernadine (ed.)). PT.GRAMEDIA PUSTAKA UTAMA.

Al Umar, A. U. A., & Savitri, A. S. N. (2020). Analisis Pengaruh Roa, Roe, Eps Terhadap Harga Saham. Jurnal Analisa Akuntansi dan Perpajakan, 4(1).

Almira, N. P. A. K., & Wiagustini, N. L. P. (2020). Return On Asset, Return On Equity, Dan Earning Per Share Berpengaruh Terhadap Return Saham. E-Jurnal Manajemen, 9(3), 1069-1088.

Anik Dan Putu. (2019). Manajemen Keuangan Jendela Pengelolaan Bisnis. (Putu Noah Aletheia Adnyana, Ed.) (Kedua).

Anwar, Mokhamad. 2019. Dasar-Dasar Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta: Prenadamedia Group.

Basuki, A. T., & Prawoto, N. (2017). Analisis Regresi Dalam Penelitian Ekonomi & Bisnis: Dilengkapi Aplikasi SPSS & EVIEWS. Depok: Rajagrafindo.

Brigham, E. F. and Houston, J. F. (2010). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. 11th edn. Jakarta: Salemba Empat.

Darmadji, T., & Fakhruddin. (2016). Pasar Modal di Indonesia Pendekatan Tanya Jawab. Jakarta: Salemba Empat.

Fahmi, I. (2013). Analisis Laporan Keuangan: Alfabeta. Bandung.

Fradilla, Fahmi Dalam Amelia. (2017). Manajemen Keuangan Perusahaan. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 8(1), 7.

Gesi, Burhanudin. dkk. (2019) Jurnal Manajemen, 3(2). 2303-3495.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS Edisi 8. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Herlambang, S. 2016. Manajemen Pelayanan. Yogyakarta: Gosyen: Publishing

Kasmir. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Maspeke, Rahmat Rian. dkk. (2017) Jurnal Jurusan Ilmu Pemerintahan, 2(2). 2337-5736

Murhadi, Werner R. 2013. Analisis Laporan Keuangan, Proyeksi dan Valuasi Saham. Jakarta: Salemba Empat.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta CV.

Sujarweni, W. (2017). Analisis Laporan Keuangan: Teori, Aplikasi & Hasil Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sutrisno. (2012). Manajemen Keuangan Teori Konsep & Aplikasi. Yogyakarta: Ekonisia.

Tandelilin, Eduardus. 2016. Portofolio dan Investasi Teori dan Aplikasi. Edisi pertama. Yogyakarta: Kanisius

Yanti, L. D., & Oktari, Y. (2018). Pengaruh Tingkat Profitability, Solvability, Ukuran Perusahaan dan Ukuran Kantor Akuntan Publik Pada Penundaan Pemeriksaan (Studi Empiris : Perusahaan Manufaktur Terdaftar di BEI Tahun 2013-2016). Eco-Buss, 1(2), 15-32. https://doi.org/10.32877/eb.vli2.37

Downloads

Published

2024-08-06

How to Cite

Fatimah, I., & Krisnaldy, K. (2024). Pengaruh Total Asset Turn Over (TATO) Dan Net Profit Margin (NPM) terhadap Earning Per Share (EPS) pada Perusahaan Manufaktur Sektor Food And Beverage (F&B) yang Terdaftar di BEI Periode 2015-2023. Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis, 1(2), 288–294. https://doi.org/10.70451/cakrawala.v1i2.100